Senin, 12 Desember 2016

Aksi Bom Di Luar Negeri Belum Tentu Berkaitan Dengan Aksi Teror Di Bekasi

Aksi Bom Di Luar Negeri Belum Tentu Berkaitan Dengan Aksi Teror Di Bekasi


Rumah Berita - Rumah Nasional - Berita88 - Pengamat terorisme dan intelijen universitas indonesia, ridwan habib, mengatakan berbagai aksi pengeboman yang terjadi di berbagai belahan dunia dalam 24 jam terkahir memiliki keterkaitan dengan jaringan pelaku terorisme di bekasi menurutnya, kepolisian harus melakukan verifikasi terlebih dahulu terkait hal ini.

"Yang di mesir itu kan yang kena bom di kairo itu gereja kristen koptik bisa saja memang pelakunya dari kalangan negara islam irak dan suriah (ISIS) tapi yang di berbagai belahan dunia lain, belum bisa dipastikan sekarang" ucap ridwan.

Baca Juga : Buni Yani Jalani Sidang Perdana Praperadilan Besok

"Memang sekarang ISIS ada perubahan strategi kini mereka tidak lagi memilih-milih tempat yang menjadi sasaran ini terkait strategi mereka yang istilahnya kembali ke barak di timur tengah, kelompok ISIS kembali ke gurun pasir dan membaur dengan suku-suku tradisional yang hidup disana" ucap ridwan.

Sebagaimana diketahui telah terjadi serangkaian peristiwa pengeboman di berbagai belahan dunia dalam 24 jam terkahir antara lain istanbul dengan korban tewas 39 orang, kairo dengan korban tewas 28 orang, aden dengan korban tewas 60 orang, mogadishu 29 dengan 29 korban tewas, kenya dengan 40 korban tewas, nigeria dengan 160 korban tewas.

Di Indonesia, polisi telah menangkap jaringan teroris di bekasi terduga teroris kabarnya akan meledakkan bom di istana negara pada minggu para terduga teroris yang ditangkap disinyalir merupakan bagian dari jaringan teroris bahrun naim saat ledakan bom di kawasan sarinah, jalan thamrin, jakarta pada 14 january 2016 dan bahrum naim merupakan pemimpin ISIS asal indonesia.

Salam Admin Berita88