Kamis, 03 November 2016

"Kita Semua Bersaudara"

"Kita Semua Bersaudara"


Rumah Berita - Rumah Nasional - Berita88 - Pesan sederhana penuh makna dalam spanduk yang terpasang di pinggir jalan-jalan di wilayah pasar rebo, jakarta timur.

Sudah beberapa hari spanduk sederhana itu terpasang logo pemprov DKI ikut dicantumkan spanduk versi lainnya ditambahkan gambar tangan 2 orang yang sedang berjabatan.

Meski tidak ada penjelasan apa maksud dari spanduk tersebut, pesan sederhana itu jelas mengingatkan warga jakarta untuk selalu damai.

Adapula seruan lain bernada sama yang terpasang di daerah jati padang, jakarta selatan spanduk itu bertuliskan "jaga kebhinekaan sukseskan pilkada tanpa SARA siap menang, siap kalah"

Pesan itu relevan dengan kondisi ibu kota terkini yang memasuki masa kampanye menjelang pemilihan gubernur dan wakil gubernur DKI 2017 dinamika politik tengah berpusat di ibu kota.

Baca Juga : Selain Punya Rumah, Ini Yang Didapat Awkarin Dari Hasil Sosmed

Seperti dalam pilgub DKI sebelumnya maupun pilkada di daerah lainnya suara warga terpecah terkait pilihan calon pemimpinnya.

Dalam pilkada DKI, ada 3 calon yang tengah tampil menarik hati pemilih, yakni pasangan basuki tjahaja purnama-djarot saiful hidayat, pasangan agus harimurti-sylviana murni serta pasangan anies baswedan-sandiaga uno.

Hangatnya jakarta bukan hanya karena perbedaan pilihan warga ibu kota tengah disorot menjelang aksi unjuk rasa terhadap ahok yang dituduh menistaan agama.

Massa akan turun ke jalan meski bareskrim polri tengah mengusut kasus tersebut, aksi mereka akan berpusat di depan istana kepresidenan, jakarta jumat.

Meski demikian, banyak pula netizen yang mengedepankan kedamaian perbedaan sikap dan keyakinan tidak boleh membuat kita pecah, karena negara kita adalah negara bhinneka tunggal ika.

Hastag #4Nov_UntukNKRI pun menjadi trending topic di twitter.

Salam Admin Berita88